Kostum Debat Cawapres: Formal, Gaya Anime, Sampai Pencinta Alam
Selain beradu wawasan dan juga kebijakan, debat cawapres juga diwarnai dengan ragam kostum debat cawapres. Dalam debat tersebut, ketiga paslon Capres-Cawapres terlihat memakai kostum yang berbeda. Bahkan ada juga yang benar-benar menyiapkan busana debat dan berganti kostum saat di karpet merah dan saat di podium. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Paslon Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka kali ini tampil beda. Keduanya masih menggunakan warna khas yang selalu mereka usung yaitu biru muda. Jika Prabowo tampil dengan kemeja biru dan juga jas biru, Gibran tampak ingin bergaya anak muda dengan memakai pin anime terkenal One Piece. Ketika menyampaikan visi, misi, dan program kerja di podium, Gibran berganti kostum. Dia menggunakan jaket yang dikancingkan tinggi. Dia tak lagi memakai kemeja biru dengan pin one piece, melainkan jaket dengan patch anime dari Naruto, yaitu lambang lingkaran spiral klan Uzumaki. Di bagian belakangnya ada tulisan Samsul dengan jenis font dan warna yang sama dengan anime Naruto. Jam tangan Gibran juga menarik perhatian warganet. Dia memakai jam tangan kayu berbentuk kotak dan ban dari kulit. Jam tangan Gibran ini diketahui merupakan produksi lokal dari brand Pala Nusantara. Kostum debat cawapres paslon ketiga adalah Ganjar-Mahfud MD. Dalam debat keempat ini, keduanya memilih pakaian sesuai dengan tema debat yaitu Pembangunan Berkelanjutan, Lingkungan Hidup, Sumber Daya Alam, Energi, Pangan, Agraria, Masyarakat Adat dan Desa. Paslon Ganjar-Mahfud memasuki venue debat dengan penampilan khas pecinta alam: Kemeja tactical outdoor berwarna khaki dan hijau dilengkapi syal ala pendaki yang diikatkan di sekeliling leher. Pada busananya terlihat ikon angka 3 dengan elemen grafis bernuansa sustainability dikelilingi slogan "sat-set tas-tes selesai." Kemeja pecinta alam yang diproduksi custom oleh jenama Hoya Fields asal Bandung dipilih oleh paslon Ganjar-Mahfud karena keterkaitannya pada isu-isu "hijau" dan "biru." Sedangkan sepatu yang dipakai adalah sepatu kulit dari brand lokal Prabu. Itulah kostum kostum debat cawapres yang dipakai ketiga pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden saat debat keempat di JCC Senayan. Daftar Isi
Berikut rincian kostum debat cawapres:
Paslon 02: Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka
Foto: ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto (kiri) dan Gibran Rakabuming Raka (kanan) usai Debat Keempat Pilpres 2024Paslon 03: Ganjar- Mahfud
Foto: CNN Indonesia/Adi Ibrahim
Ganjar Pranowo dan Mahfud MD saat tiba dilokasi Debat Keempat Pilpres 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Minggu (21/1/2024). (CNN Indonesia/Adi Ibrahim)
相关推荐
-
Perkuat Silaturahmi, PNM Tebar Kebaikan dengan Berbagi Hewan Kurban
-
Lebih Lengkap dan Mudah, PGN Upgrade Aplikasi PGN Mobile untuk Rumah Tangga dan UMKM
-
2025年动画专业世界排名汇总!
-
2025全球平面设计大学排名汇总!
-
2 Resep Ayam Goreng Lengkuas yang Garing dan Gurih
-
James Riady Akhirnya Kembalikan Dana ke Konsumen Meikarta Total Rp3,5 Miliar
- 最近发表
-
- 2025年城市规划专业世界排名
- 艺术留学坎伯韦尔艺术学院好吗?
- Pidato Perdana Presiden Prabowo Subianto Soroti Kenyataan Ekonomi Indonesia
- 巴黎美术学院有多难考?
- 3 Resep Cah Kangkung yang Lezat ala Restoran Berbintang
- Alasan Kenapa Makanan di Bandara Harganya Lebih Mahal
- HPM Kini Bermain di Segmen Mobil Bekasan
- Pahala Nainggolan Diperiksa Hampir 7 Jam, Dicecar 30 Pertanyaan
- 美术生留学加拿大如何?
- Terpangkas Rp13 Ribu, Harga Emas Antam Jelang Akhir Pekan Ini Dipatok Rp1.910.000 per Gram
- 随机阅读
-
- BPJPH Kemenag: Wajib Sertifikasi Halal Mulai Berlaku, Pelanggar Bakal Kena Sanksi
- FOTO: Ramai
- 伦敦大学学院硕士申请条件解析
- 2025年景观设计世界院校排名
- Kota Es Harbin China Catat Rekor Lonjakan Turis di Libur Tahun Baru
- WHO Peringatkan Kasus Campak di Eropa Naik 30 Kali Lipat
- Saham Emiten Pengembang Properti BBSS Lepas dari Suspensi, Begini Performanya
- 2025年韩国大学建筑专业排名
- 英国视觉传达设计专业大学排名
- Luhut Pegang Peran Penting di Kabinet Prabowo
- Alasan Kenapa Makanan di Bandara Harganya Lebih Mahal
- 2025世界大学建筑学排名TOP50
- Data Ekonomi Terbaru Jadi Sorotan, Manuver Trump Sukses Perkuat Dolar AS
- PDIP: Beri Kesempatan, Jangan Belum Apa
- 3 Resep Jamur Crispy yang Kriuk dan Gurih, Bikin Nagih
- PDIP: Beri Kesempatan, Jangan Belum Apa
- Klaim Kesehatan MSIG Life Tumbuh 63%, Total Pembayaran Capai Rp257 Miliar
- Investor Waspada! Pergerakan Saham KIJA dan KOPI Masuk Pantauan BEI
- 2025年日本动漫大学排名
- 2025年景观设计世界院校排名
- 搜索
-
- 友情链接
-
- quickq手机端下载地址
- quickq加速器官网官网
- quickq网站是多少
- quickqios版本
- quickq充值多少
- quickq苹果手机下载
- quickq加速器在哪下
- quickq下载app
- quickq安卓版免费下载
- quickq app 下载
- quickq电脑版怎么用
- quickq官网下载苹果手机
- 官方正版quickq加速器
- quickq充值入口在哪里
- quickq下载官方苹果
- quickq app
- 苹果手机怎么下载quickq
- quickq苹果app下载
- quickq官方安卓版下载
- quickq官网下载安卓版
- quickq网页版入口
- quickq官网下载电脑版官方
- quickq下载官网免费
- 快客quickq官网下载
- quickq快客官网苹果下载
- quickq账号购买
- quickq充值入口
- quickq会员价格
- quickq登录不了
- quickq怎么付费
- quickq官网进入
- quickq加速器官方
- quickq官网下载apk
- quickq加速器官网官网
- quickq充值不了的原因是
- quickq官方下载app
- quickqios官网
- quickq苹果版ios
- quickq苹果版下载
- quickq安卓官网下载
- quickq ios
- quickq快客加速器
- quickq苹果版ios
- quickq app
- quickqapp苹果版
- quickqios版免费下载
- quickq在哪下载
- quickq加速永久免费
- quickq官网下载电脑
- quickq充值页面
- 怎么下载quickq苹果版
- quickq官网下载安卓最新
- quickq充值最简单三个步骤
- quickq电脑版官网下载
- quickq梯子
- quickq网站是多少
- quickq加速器下载安卓
- quickq官网ios手机下载
- quickq最新版本
- quickqios版本
- quickq最新官网地址
- quickq.net
- quickq最新官网
- quickq加速器官网js7
- quickq官网下载电脑版最新
- quickq收费
- quickq最新版本安卓下载
- quickq中文版下载
- quickq加速永久免费
- quickq是啥
- ?quickq
- quickq手机版免费下载
- quickq免费下载
- quickq是干什么的
- quickq苹果版怎么下载
- quickq客户端下载
- quickq
- quickq加速器下载
- quickqjs7官网
- quickq官网充值
- quickq充值中心
- quickq官网多少
- quickq加速器官网知乎
- quickq下载app
- quickq官网入口
- quickq会员共享
- quickq网站
- quickq快客加速器官网
- quickq安卓下载地址
- quickq加速器官网链接
- quickq费用
- quickqapp苹果版
- quickq快客官网
- quickq最新官方下载
- quickq梯子
- quickq.apk